JOMBANG – Bantuan operasional sekolah (BOS) tahap pertama tahun 2023 belum cair hingga kemarin (1/2). Agar kegiatan belajar mengajar tetap berjalan, sekolah harus menggunakan dana talangan untuk kebutuhan selama Januari Februari. ’’BOS belum cair, jadi kebutuhan bulan Januari masih utang,’’ kata Eko Sisprihantono, kepala SMPN 3 Jombang, kemarin. Ia menggunakan dana talangan, hingga uang pribadi…
Author: admin
Restorative Justice Bikin Kepala Sekolah SMA/ SMK Bisa Tidur … – beritajatim | Portal Berita Jawa Timur
Surabaya (beritajatim.com) – Dinas Pendidikan Provinsi Jatim segera membentuk layanan restorative justice di jenjang SMA/SMK dan Bidang Pendidikan Khusus dan Pendidikan Layanan Khusus (PKPLK). Harapannya perkara-perkara ringan di tiap sekolah bisa ditangani cukup dengan proses mediasi. “Dalam waktu dekat, Gubernur Khofifah Indar Parawansa bersama Kepala Kejaksaan Tinggi Jatim Mia Amiati akan meluncurkan restorative justice,” ujar…
Disdik Kota Semarang Keluarkan Edaran untuk Waspadai Penculikan – detikcom
Semarang – Pemerintah Kota Semarang lewat Dinas Pendidikan (Disdik) mengeluarkan edaran soal kewaspadaan terhadap aksi penculikan anak. Pihak sekolah dan orang tua diminta memperketat komunikasi untuk pengawasan anak atau siswa. Surat tersebut bernomor B/2367/420/11/2023 dengan perihal Kewaspadaan Terhadap Upaya Penculikan Anak, ditandatangani Plt Kepala Dinas Pendidikan Kota Semarang, Suwarto. Surat itu sudah beredar versi digital…
Perdana di Indonesia, Ratusan Kepala Desa Jalani Pendidikan Khusus di Sekolah Polisi Anggotoa – Mediakendari.com
KONAWE, MEDIAKENDARI.COM – Bupati Konawe Kery Saiful Konggoasa (KSK) memenuhi janjinya untuk memberikan pendidikan khusus bagi para Kades di SPN Anggotoa. Janji ini sendiri diungkapkan Bupati Konawe dua periode tersebut saat acara penandatanganan Pilkades di Pelataran Kantor Pemkab Konawe, Senin (24/10/2022). Mewujudkan janjinya ini, Bupati KSK membuka acara pelatihan peningkatan kapasitas untuk Kades terpilih se-Kabupaten…
Komitmen Gubernur Syamsuar dan Saleh Djasit Bangun … – InfoPublik
Rabu, 1 Februari 2023 | 10:56 WIB | Penulis : , Redaktur : Kusnadi Pekanbaru, InfoPublik – Mantan Gubernur Riau H. Saleh Djasit bersilaturahmi ke kediaman Gubernur Riau Syamsuar, dalam rangka melaporkan penyegaran kepengurusan baru Yayasan Bina Sumber Daya Insani Riau, Selasa (31/1/2023). Selain itu meminta dukungan Pemerintah Provinsi Riau dalam membangun dan memperluas Yayasan Bina Sumber Daya…
Nasib Janji Politik Bidang Pendidikan – Republika.id
BIYANTO, Guru Besar UIN Sunan Ampel dan Sekretaris Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Timur Memasuki tahun-tahun politik menjelang Pemilu 2024, politisi mulai level pusat, provinsi, hingga kabupaten dan kota semakin rajin hadir di tengah-tengah masyarakat. Di tengah kegiatan menyapa calon pemilih itulah, mereka berjanji memperbaiki nasib rakyat. Di antara janji yang acapkali diutarakan adalah menyediakan layanan…
Kemendikbudristek: Kurikulum Merdeka Beri Fleksibilitas – Republika Online
Fleksibilitas Kurikulum Merdeka menuntut inisiatif, keaktifan, dan percaya diri guru REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) memastikan Kurikulum Merdeka memberikan ruang keleluasaan bagi satuan pendidikan untuk merancang kurikulum operasional yang sesuai dengan visi-misi serta kebutuhan belajar para murid. Keleluasaan itu diharapkan dapat meningkatkan kualitas pembelajaran. “Fleksibilitas Kurikulum Merdeka menuntut inisiatif, keaktifan,…
Pelajar terlibat tawuran terancam sanksi pencabutan bantuan pendidikan – ANTARA
Jakarta (ANTARA) – Remaja dengan status pelajar di Penjaringan, Jakarta Utara, yang terlibat tawuran terancam sanksi dari satuan pendidikannya, berupa penarikan dan penghentian bantuan pendidikan seperti Kartu Jakarta Pintar (KJP) serta Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU). Aturan penarikan dan penghentian bantuan itu, menurut Kepala Kepolisian Sektor (Polsek) Metro Penjaringan Komisaris Polisi M Probandono Bobby Danuari di Jakarta, Selasa, terdapat…
SD Muhammadiyah Palur Terima Mahasiswa KKN UMS – PWMJateng
PWMJATENG.COM, Sukoharjo – SD Muhammadiyah Palur menyambut kedatangan Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Pendidikan (KKN-Dik)) dari Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) di ruang utama sekolah, Senin (30/1). Mahasiswa tersebut sebanyak 14 orang yang berasal dari beberapa bidang studi, diantaranya, Pendidikan Bahasa Indonesia sebanyak 3 orang, Pendidikan Bahasa Inggris sebanyak 5 orang, Pendidikan Akuntansi sebanyak 4 orang, Pendidikan Olahraga sebanyak…
Pemkot Denpasar Bangun RKB di 20 SD dan 1 SMP Baru di 2023 – NusaBali
DENPASAR, NusaBaliPemkot Denpasar akan membangun ruang kelas baru (RKB) di 20 SD di tahun 2023 ini. Jumlah RKB di masing-masing sekolah tersebut bervariasi mulai dari 6, 9, dan 12 RKB. Selain itu, Pemkot juga akan membangun SMPN 16 Denpasar. Hal tersebut dikemukakan Kabid Pendidikan SD Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga Kota Denpasar Nyoman Suryawan, Senin…